*Gerobak senyum kegiatan program Prioritas DINAMIS (Disiplin, Iman, Netralitas, Antisipasif, Moral, Integritas dan Solutif) PRESISI POLSEK JATIWANGI*
Program gerobak senyum yang di selenggarakan Oleh Kapolsek Jatiwangi Kompol, Kustadi, SH Dan Ketua Bhayangkari Polsek Jatiwangi Aiptu Hj. Ani Suryandani Kustadi, mendapatkan antusias Warga setempat.
Sore tadi, Kamis tgl 13 April 2023 sekira pukul 16.30 Wib,
Di Depan Mapolsek Jatiwangi. Jalan Raya Cirebon-Bandung kapolsek Kompol Kustadi, SH Dan ketua ibu bhayangkari Beserta jajaran bhayangkari serta personil polsek jatiwangi membagikan takjil untuk Berbuka puasa kepada Setiap Warga yang melintas.
Beserta Jajaran Personel Polsek Jatiwangi, Ketua Ibu Bhayangkari Ranting Jatiwangi Aiptu Hj. Ani Suryandani Kustadi melangsungkan program giat GROBAK SENYUM yaitu pembagian Takjil kepada Pengguna Jalan dari arah Jl. Raya Cirebon-Bandung untuk Berbuka puasa.
Kegiatan tersebut dalam rangka untuk menjalankan sarana ibadah dibulan suci Ramadhan terhadap Polri dan Masyarakat dan memberikan himbauan serta terciptanya Harkamtibmas yg aman dan kondusif.
Kegiatan tsb berjalan lancar aman dan kondusif.
Dalam Kegiatan trsebut tak lapas dari monitoring Kapolres dan Wakapolres Majalengka juga Kabag Ops Polres Majalengka.
#Gus Dadang Red by INFOLINO#
Tidak ada komentar:
Posting Komentar