Polda Jabar Adakan Upacara Hari Ulang Tahun POLAIRUD yang ke -77 di Pelabuhan Biru Jatiluhur ,kabupaten Purwakarta.
Purwakarta ||
Kegiatan Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) Polairud yang ke -77 tahun yang di selenggarakan di pelabuhan biru waduk jatiluhur purwakarta pada Senin ,upacara di mulai pada jam 07:00 sampe dengan selesai
Sehingga semua krue berpindah ke Hotel komp ,Istora ,jatimekar Jatiluhur ,kabupaten purwakarta untuk makan siang dan sekalian ada agenda kegiatan pemberian santunan terhadap anak yatim piatu.
Kombes Pol. Arnapi polairud Polda Jawabarat menyatakan bahwa "kenapa dilaksanakan di jatiluhur karena memang selama ini kita selalu di laut sementara tanggung jawab tugas pokok dan pungsi kita yaitu salah satunya pengamanan di waduk ataupun di bendungan seperti jatiluhur kita ketahui bendungan yang paling besar kemudian juga mempunyai potensi potensi wisata yang mengundang masyarakat itu kesini tentunya kita akan bersinergi lebih lanjut nantinya pengamanan di waduk jatiluhur ini kita akan tingkatkan terus sehingga nantinya waduk jatiluhur ini dapat di gunakan dalam kegiatan apapun baik lokal nasional maupun internasional," ujarnya Kombes Pol.Arnapi Polda Jawabarat.
" Kemudian kita ketahui bahwa Polairud mungkin sebagai besarnya dari masyarakat yang aktifitasnya di darat kurang memahami tetapi saat ini Polairud sudah menjadi kebutuhan karena di semua lini wisata air hususnya yang paling banyak kita hitung dari tahun ke tahun sebagian besar lebaran dan Nataru itu ada di wilayah selatan dan ratusan ribu pengunjung wisatawan air baik di pelabuhan di pangandaran , di pelabuhan ratu ,ci ketu ,kemudian cipatujah ada, di santolo ada di ranca buaya ini semua banyak di sana ,sehingga konsentrasi kita gebyarkan wakapolda ini menguatkan pengamanan wisata air untuk mengurangi atau meminimalisir bahkan menghilangkan kecelakaan air dari para wisatawan yang sedang kita kuatkan diwilayah selatan tahun 2022 ini ," ungkapnya .
"Lalu di NATARU kami sudah siapkan pengamanan karena personil kami memang sangat terbatas ya...jadi kami baru kerahkan yang kurang lebih 125 orang , nah ini dikuatkan di selatan sekitar 78 personil yang akan kita bagi menjadi 3 kelompok baik di pangandaran ,ditengahnya garut kemudian di pelabuhan ratu dan sukabumi ini semua kita kuatkan tidak menutupi kemungkinan termasuk wisata Jatiluhur juga pengamanan kami disini ada 4 kapal satpol air yang juga bersinergi dengan PJT 2 yang luar biasa mensuport tugas tugas kita dan juga kita berkewajiban untuk menjaga termasuk para wisatawan yang bermain kesini ,jadi itu kekuatan kita di dalam NATARU ini yang termasuk di kerawang dan indramayu itu semua tempat tempat wisata air di tambah lagi di JatiGede Sumedang karena sekarang tempat wisatanya sudah semakin banyak , Wisata Air kita kebijakan Wakapolda ini arahnya kesana karena kita ingin menserukan Laka air pada saat ada nanti ada perayaan lebaran ,Nataru baik liburan liburan yang lainnya," pungkasnya Kombes Pol.Arnapi Dirpul Airud Polda Jawa Barat .
Lalu di tambahkan lagi dengan pernyataan dari Dr.Ir Imam Santoso, M.sc. sebagai Direktur Utama Perum Jasa Tirta ll
"Kami di sini sangat berbahagia sekali karena acara ini dengan menunjukan bahwa ada sinergi antara kami dengan Polair di sini bahwa mereka di polair ini memberikan perhatian husus kepada Bendungan ini yang terbesar di indonesia dan sangat fital juga kejakarta memberikan air bening yang berasal dari sini sehingga memang harus di jaga dengan baik dan sinergititas kita lakukan dengan bapak bapak kepolisian ," unggahnya Dr.Ir.Imam Santoso,M.sc sebagai Dirut Jasa Tirta ll.
Demikian hasil liputan siaran langsung bersama media putrabhayangkara.com
Purwakarta.
Selasa (06/12/2022).
Reporter: [Ann monna]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar